Kenali! Inilah Manfaat Kacang Kapri Baik untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Dapat Menjaga Kesehatan Tulang

- 19 Mei 2022, 11:59 WIB
kacang kapri
kacang kapri / paktanidigital

HALOCILEGON – Kacang kapri merupakan salah satu jenis sayuran yang sering diolah di negara China. Kacang kapri memiliki nama latin Pisum Sativum Farmacrol.

Kandungan nutrisi yang terdapat kacang kapri seperti serat, protein, asam folat, vitamin A, C, E, B6, B9, kalsium, kalium, mangan, magnesium, dan nutrisi lainnya.

Hal ini dipercaya memiliki segudang manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh.

Baca Juga: Dapat Menjaga Tulang! Inilah Khasiat Kelengkeng, Baik untuk Kesehatan Tubuh

Berikut adalah manfaat kacang kapri yang baik untuk kesehatan tubuh, salah satunya proses pembentukan tulang.

1. Menjaga Kesehatan Tulang

Tulang merupakan salah satu bagian utama dari sistem rangka yang memiliki fingsi untuk menopang tubuh, agar mampu berdiri tegak.

Salah satu menjaga kesehatan tulang salah satunya memenuhi kebutuhan kalsium dengan melakukan olahraga secara teratur.

Kandungan zat aktif yang terdapat dalam kacang kapri seperti vitamin B6 dan vitamin B9 memiliki fungsi untuk menurunkan kadar hormon atau hormosistein ottoman yaitu zat yang dapat merusak kolagen tulang.

Halaman:

Editor: Syamsul Ma'arif

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini