Jika Kamu Hendak Bentuk Kebiasaan Sehat, Perhatikan Prinsip-Prinsip ini

- 7 April 2022, 10:54 WIB
Ilustrasi Kebiasaan Sehat
Ilustrasi Kebiasaan Sehat /Freepik/

Baca Juga: Dahsyat! Inilah Tiga Manfaat Terong Belanda bagi Tubuh, Salah Satunya Bisa Atasi Kanker

Pengulangan-pengulangan mengiringi peningkatan keterampilan dan mengurangi upaya keras.

Ketidakpastian hidup dalam membentuk kebiasaan membuat kita memerlukan persiapan dengan rencana berlapis.

Jangan lupa menggunakan pengingat aktivitas.

Pengingat sekaligus mengukur taraf pembentukan kebiasaan. Bukti keberhasilannya adalah ketika sudah menjadi kebiasaan, tidak lagi memerlukan pengingat.

Baca Juga: Bahaya! Jangan Bercanda Hal-hal Seperti Ini Karena Mentalnya Bisa Rusak

Mebalikkan keadaan atas kebiasaan buruk tidaklah mudah, kita tidak harus menurutinya, sikapi dengan memberikan perhatian terhadapnya.

Lakukan hal baru atas waktu luang yang tersedia, sekecil apapun meski dalam rentang waktu singkat.

Tindakan-tindakan eksperimental memungkinkan kita meninggalkan kebiasaan buruk.

Amati kehidupan kita maupun berskala luas dengan seksama, menggiring kita menemukan makna untuk menjadikannya faktor kebiasaan.

Halaman:

Editor: Roby Martin

Sumber: Psycologhy Today


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah