Tips dan Tutorial Cara Memandikan Bayi Baru Lahir yang Benar

- 6 April 2022, 10:30 WIB
Ilustrasi bayi mandi/Pixabay/NewportBaptistChurchNC/
Ilustrasi bayi mandi/Pixabay/NewportBaptistChurchNC/ /

HALOCILEGON.COM - Siapa yang deg-degan tiap kali ingin memandikan si kecil?

Atau bagi yang akan melahirkan, sudah siapkah memandikan si kecil sendirian?

Harus seperti apa ya? Biasanya ketika di bidan/rumah sakit sudah diajarkan cara memandikan bayi, tapi banyak juga orang tua yang lupa caranya.

Baca Juga: Inilah Daftar 7 Kampus Termahal Di Indonesia, Apakah Salah Satunya Pilihanmu?

Tips dari kami untuk para ibu atau ayah, yang penting adalah:
Pertama, siapkan dulu semua peralatan seperti perlak, handuk, washlap, baju, dll, dan letakkan di samping bak/tempat si kecil mandi⁣

Kedua, tangan 1 pegang terus si kecil dengan benar dan tangan 1-nya lagi yang ambil air dsb selama memandikan si kecil⁣.

Baca Juga: Inilah Macam-macam Arti Nguletnya Bayi Yang Orang Tua Harus Tahu!

Ketiga, pastikan suhu ruangan nyaman & suhu air tidak lebih dari 36 derajat celcius.

Terakhir, tidak usah memandikan lama-lama, cukup 10 menit yang penting semua tubuh wajib bersih⁣.

Untuk tutorial memandikannya sebagai berikut:

1. Buka baju si kecil, lalu topang kepala dan badannya pakai satu lengan.

Halaman:

Editor: Lina Sobariyah

Sumber: Instagram Bumil Bahagia


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x