Meningkatkan Imunitas Tubuh, Ini Khasiat Buncis Baik untuk Kesehatan Tubuh

- 28 Juli 2022, 08:05 WIB
Meningkatkan Imunitas Tubuh, Ini Khasiat Buncis Baik untuk Kesehatan Tubuh
Meningkatkan Imunitas Tubuh, Ini Khasiat Buncis Baik untuk Kesehatan Tubuh /Instagram.com/@sryusof

 

HALOCILEGON.COM – Buncis merupakan salah satu jenis sayuran yang mudah ditemukan dan mudah diolah salah satunya ditumis, kukus, serta direbus.

Buncis memiliki nama ilmiah Phaseolus vulgaris. Adapun kandungan yang terdapat dalam buncis seperti zat besi, zinc, vitamin A, vitamin C, vitamin K, asam folat, kalium, kalsium, magnesium, fosfor, dan nutrisi lainnya.

Berikut adalah beberapa manfaat buncis yang baik untuk kesehatan tubuh, salah satunya meningkatkan imunitas tubuh.

Baca Juga: Inilah 3 Manfaat Daun Singkong yang Baik untuk Kesehatan Tubuh

1. Kesehatan Mata

Mata merupakan salah satu panca indera yang baik untuk dijaga, seperti kandungan yang terdapat dalam buncis yaitu lutein dan zeaxanthin yang memiliki peranan penting sebagai dalam menjaga kesehatan mata.

Bahkan olahan yang terkandung dalam buncis dapat mencegah terjadinya katarak.

Baca Juga: Kenali, 3 Khasiat Manggis Baik untuk Kesehatan Tubuh, Mencegah Kanker

2. Meningkatkan Imunitas Tubuh

Halaman:

Editor: Roby Martin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

x