Waspada! Kasus Phishing Marak Terjadi, Privasi Digital Dicuri untuk Menipu, Simak Ulasannya

- 17 April 2022, 03:00 WIB
Rusia lancarkan serangan siber ke Ukraina
Rusia lancarkan serangan siber ke Ukraina /The Guardian

HALOCILEGON - Keamaman siber sangat penting di dunia digital.

Masyarakat modern selalu menyimpan seluruh data pribadi yang sangat rahasia.

Namun penggunaan internet membocorkan privasi kita.

Baca Juga: Yakin Data Privasi Digital Kamu di Komputasi Awan Aman? Simak Ulasan Berikut Ini

Dilaporkan halocilegon.com dari media The Next Web pada Minggu, 17 April 2022, peretas menggunakan alat pengumpulan intelijen yang tersedia secara bebas untuk menemukan jejak digital.

Jejak digital muncul saat internet digunakan.

Seluruh penelusuran, aktivitas media sosial, perilaku kita di dunia digital, informasi kesehatan, perjalanan, lokasi, informasi ponsel, foto, video, audio dapat diperoleh peretas.

Baca Juga: Manusia Akan Hidup Serba Virtual Sejak Ada AI dan Metaverse, Bagaimana Dengan Keamanan Kita?

Berbagai organisasi, perusahaan media sosial maupun pembuat aplikasi mengumpulkan data, menyusun, menyimpan dan menganalisisnya.

Halaman:

Editor: Syamsul Ma'arif

Sumber: thenextweb.com


Tags

Terkait

Terkini

x