Tata Cara Mengerjakan Shalat Sunnah Istikharah Sesuai dengan Petunjuk Rosulullah Lengkap Dari Niat Hingga Doa

- 10 Mei 2022, 14:40 WIB
Tata Cara Mengerjakan Shalat Sunnah Istikharah Sesuai dengan Petunjuk Rosulullah Lengkap Dari Niat Hingga Doanya
Tata Cara Mengerjakan Shalat Sunnah Istikharah Sesuai dengan Petunjuk Rosulullah Lengkap Dari Niat Hingga Doanya / PEXELS/Monstera

رَبَّنَا لَكَ الْحَمْدُ مِلْءَ السَّمَوَاتِ وَمِلْءَ الْأَرْضِ وَمِلْءَ مَا شِئْتَ مِنْ شَيْءٍ بَعْدُ

Robbanaa lakal hamdu mil us samawaati wamil ul ardhi wamil u maa syi'ta min syain ba'du.

Artinya: "Ya Allah tuhan kami, bagimu segala puji sepenuh langit dan bumi, dan sepenuh sesuatu yang engkau kehendaki sesudah itu."

7. Sujud

Selesai iktidal, lakukan sujud dengan dahi menyentuh lantai sambil membaca tasbih tiga kali:

سُبْحَانَ رَبِّيَ الأَعْلَى وَبِحَمْدِهِ

Artinya: Maha Suci Tuhanku Yang Maha Luhur dan dengan memuji-Nya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces Harian, Selasa, 10 Mei 2022: Jangan Kamu Abaikan ini

8. Duduk di Antara Dua Sujud

Setelah sujud dilakukan, langkah selanjutnya yaitu duduk sambil membaca:

Halaman:

Editor: Syamsul Ma'arif

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

x