Memperingati Hari Ibu 22 Desember 2022, Simak Sejarah dan Temanya

- 20 Desember 2022, 15:57 WIB
Perayaan Hari Ibu yang jatuh tanggal 22 Desember 2022/pexels/Andrea Piacquadio
Perayaan Hari Ibu yang jatuh tanggal 22 Desember 2022/pexels/Andrea Piacquadio /

SEJARAH HARI IBU

Awalnya, kedudukan perempuan masyarakat Indonesia dibahas pada Kongres Pemuda Indonesia pada …

Pada 22-25 Desember 1928, Kongres Perempuan Indonesia diadakan.

Kongres Perempuan Indonesia ini menjadi pertemuan pertama yang bertujuan untuk menyatukan para perempuan di Indonesia.

Baca Juga: Klarifikasi Pemerintah Mengenai Hari Libur 26 Desember 2022, Muhadjir: Bukan Hari Cuti Bersama

Selain itu, perjuangan dan pergerakan perempuan Indonesia dimulai sejak saat dilaksanakannya Kongres Perempuan Indonesia.

Hingga pada tahun 1938, dilangsungkan Kongres Perempuan Indonesia III kemudian terjadilah penetapan Hari Ibu yang jatuh setiap tanggal 22 Desember.

TEMA HARI IBU 2022

Setiap tahunnya, Hari Ibu diperingati dengan tema yang berbeda-beda.

Baca Juga: Memperingati Hari Akademi TNI ke-57, Begini Sejarah dan Kegiatan Perayaannya

Halaman:

Editor: Nurhendra Wibowo

Sumber: kemenppa.go.id


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x