Ingin Hidup Lebih Produktif? Jangan Percaya 7 Mitos Ini, Sesat!

- 26 Juni 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi dunia mitos
Ilustrasi dunia mitos /Pixabay/cocoparisienne/

HALOCILEGON.COM - Banyak sekali saran-saran mengenai kesuksesan, produktivitas, investasi, dan cara mendapatkan uang dengan cepat di zaman sekarang.

Namun kebenaran dari saran-saran ini harus kita kupas secara lebih dalam, seperti 7 mitos berikut ini:

1. Mitos: "Produktif memiliki arti bekerja selama mungkin yang kita bisa."

Baca Juga: Doa Meluluhkan Hati Seseorang dengan Menyebut Namanya Versi Ilmu Hikmah yang Paling Sering Dibaca Banyak Orang

Kebenaran: Bekerja terlalu lama justru mengurangi 'kreativitas.'

Cobalah untuk bekerja dengan istirahat singkat di antaranya, supaya otak dan tubuhmu bisa me-refresh kembali.

2. Mitos: "Fokuslah untuk mencapai tujuan/goals besar yang kamu miliki."

Baca Juga: Baca Ini Doa Meluluhkan Hati Seseorang yang Kita Cintai dan Artinya, Dijamin Insya Allah Paten dan Terbukti

Kebenaran: Fokuslah untuk membangun kebiasaan kecil secara konsisten setiap hari untuk mencapai tujuan kita, ini akan lebih efektif membawa perubahan.

Halaman:

Editor: Lina Sobariyah

Sumber: Instagram Animo Life


Tags

Terkini

x